Senin, 09 April 2012

Miliki Harddisk Eksternal Murah dengan Card Reader Lapara




Pernahkah Anda melihat orang yang selalu membawa flashdisk kemana-mana ? Ya, begitu pentingnya media data storage bagi yang selalu bergelut dengan dunia digital. Ibarat orang selalu menenteng dompet untuk tempat menyimpan uang.
harga card reader

Lalu, bagaimana jika file/data yang butuh Anda simpan berjumlah/berukuran besar ? Tentu flashdisk saja tidak akan cukup. Beberapa orang mungkin akan memilih menggunakan harddisk eksternal. Tapi, harga harddisk eksternal sendiri cukup menguras kantong :(

Tak perlu khawatir lagi, kini Anda bisa memiliki harddisk eksternal murah dari card reader Lapara. Bisa baca 4SD/micro SD card sekaligus dgn total kapasitas 128GB. Harga card reader benar-benar ekonomis.
Nah, card reader yang satu ini sangat inovatif karena selain lebih ringan & portable, juga bisa menggabungkan 4SD/micro SD (sd card atau micro sd 32GB x 4 biji), sehingga ruang penyimpanan maksimal yang bisa dipakai mencapai 128GB. Nggak pakek ribet bongkar-pasang memori card lagi.
Harga card reader ini tentu jauh lebih terjangkau dibandingkan dengan harddisk eksternal umumnya. Kalau cuma punya 1 atau 2 memori card, kan bisa join sama punya temen dan dipakai bersama ;)
Jangan salah, meskipun hanya berupa card reader namun harddisk eksternal murah ini tak kalah dalam soal perfoma. Mampu meng-upgrade kecepatan baca & tulis memori card menjadi 14MB/s , naik dari class 6 ke class 14! Mantab !
Jual card reader yang belum termasuk dengan memori card. Untuk melihat produk micro SD murah, klik disini.
Fitur :
- Compliant with USB 2.0
- Supports SD / SDHC
- Supports RAID 0
- Menggabungkan kapasitas 4 SD card ke satu RAID USB Mass Storage
- Kapasitas maksimum: 128GB
- Support semua Operating System
Harga Card Reader Rp 99.000,-
Garansi 1 tahun
Berat pengiriman 200 gram

Tidak ada komentar:

Posting Komentar